Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Lowongan Kerja Managemen Trainee PT Toyota Astra Financial Services

Rekrutmen.NET - Merasa terbatas mencari kerja dengan lulusan pendidikanmu, mungkin ada sedikit tips untuk kalian, ada beberapa institusi yang sering menawarkan program dalam bidang kreatif untuk jangka waktu pendek. bila memungkinkan tentu anda bisa ambil short course untuk bidang yang diminati dan bisa sekalian mengambil program lulusan S1 karena dengan begitu, anda bisa memindahkan kredit diplomamu agar masa belajar tidak terlalu lama. lalu anda juga bisa mencari peluang magang di perusahaan media untuk menambah pengalaman dan kredensial. ada beberapa hal yang menjadi alasan kenapa anda belum mendapat panggilan. bisa jadi salah satunya adalah ketidakcocokan latar belakang pendidikanmu. Selain itu, HR di setiap perusahaan tentu berbeda pandangan memilah CV kandidat. alangkah baiknya kaji ulang dan mempelajari referensi CV lainnya sambil terus sabar menunggu. Berikut ini kami mendapatkan informasi lowongan kerja dari Toyota Astra Finance, Toyota Astra Finance merupakan perusahaan penyedia jasa pembiayaan mobil Toyota di Indonesia. Toyota Astra Finance sudah melayani para pelanggan pembeli kendaraan Toyota dengan menyediakan kebutuhan pembiayaan melalui dua produk utama, diantaranya pembiayaan bisnis ritel dan pembiayaan armada. Tahun 2013 kemarin telah diluncurkan produk baru melengkapi penawaran produk Toyota Astra Finance, yaitu pembiayaan syariah. Perusahaan ini telah lebih dari 10 tahun, menawarkan pengalaman yang baik kepada setiap pelanggan demi mewujudkan kepemilikan mobil impian. TAF memiliki 32 kantor cabang, TAF sudah hadir lebih dekat untuk memberikan berbagai fasilitas dalam pembiayaan kendaraan, mulai dari perhitungan angsuran mobil, kemudahan dalam pengajuan kredit mobil, pembiayaan kompetitif, hingga pembayaran angsuran yang fleksibel sesuai kebutuhan. Dengan 32 kantor cabang maka TAF selalu mengedepankan profesionalisme demi menghadirkan kenyamanan, kemudahan, dan kecepatan dalam setiap produk dan layanannya. Hingga saat ini TAF senantiasa menjadi sahabat dengan memiliki komitmen untuk menciptakan hidup yang lebih baik bagi setiap pelanggan, pemangku kepentingan, dan masyarakat Indonesia. saat ini Toyota Astra Finance sedang membuka lowongan kerja terbaru, berikut ini informasi selengkpanya :


Posisi :
Managemen Trainee
Syarat Umum :
1. Ready to be assigned throughout Indonesia
2. Expected young candidate not more than 26 years old
3. Fresh graduates are welcome to apply or professional with less than 2 years of experience
4. Graduated from reputable university with minimum GPA of 3.00
5. Showing excellent personal quality in continuous learning, analytical thinking, teamwork, and achievement

Syarat Khusus:
Major's Qualification : All Major, Ready to be assigned throughout Indonesia
Bagi kalian yang memenuhi syarat dan berminat, silakan melakukan pendaftaran online melalui laman berikut : Pendaftaran. Rekrutmen ini tidak dipungut biaya apapun.
Mau Cepat Kerja? Buruan follow akun media sosial lowongan kerja di bawah ini