Rekrutmen BUMN PT. PELNI (Persero) Tahun 2019 - Rekrutmen Lowongan Kerja CPNS BUMN SMA D3 S1 2024
News Update
Loading...

2/13/2019

Rekrutmen BUMN PT. PELNI (Persero) Tahun 2019

Rekrutmen.NET Lowongan Kerja Pelayaran Nasional Indonesia (Pelni) adalah maskapai pelayaran nasional Indonesia. Pelni mengoperasikan sejumlah 28 unit kapal penumpang dengan kapasitas seluruhnya 36.913 penumpang dan 4 unit kapal barang.

PT. PELNI (Persero) mencari putra putri terbaik bangsa dengan kemampuan yang handal, dapat dipercaya dan tangguh untuk bergabung bersama Tim kami dalam menjalankan misi dan visi Pelayaran Nasional Indonesia.

PT. PELNI (Persero) selalu memberikan kesempatan bagi pegawai untuk mengembangkan kompetensi diri dengan menyediakan program pelatihan dan pembelajaran.




POSISI : 

Account Officer
Posisi : Account Officer
Bagian : Pemasaran
Kualifikasi :
  • Pria / Wanita
  • Pendidikan S1 (semua jurusan)
  • Akreditasi jurusan minimal B
  • IPK minimal 2,8
  • Berpengalaman minimal 5 tahun di bidang penjualan cargo / angkutan barang
  • Usia maksimal 45 tahun per 31 Desember 2019
  • Memiliki kemampuan berbahasa asing minimal bahasa Inggris
  • Cermat dan teliti
  • Menguasai komputer dan memiliki analisa tinggi
  • Mampu beradaptasi dengan lingkungan baru, bekerja secara tim dan menjalin hubungan baik dengan pihak internal maupun eksternal perusahaan
  • Disiplin, jujur, siap bekerja keras dan bertanggungjawab
  • Sehat dan tidak buta warna
  • Bersedia ditempatkan diseluruh kantor PT. PELNI (Persero)

Pemeriksa Pratama Keuangan
Posisi : Pemeriksa Pratama - Keuangan
Bagian : Satuan Pengawas Intern (SPI)
Kualifikasi :
  • Pria / Wanita
  • Pendidikan S1 Akuntansi & memiliki sertifikat profesi akuntansi
  • Akreditasi jurusan minimal B
  • IPK minimal 2,8
  • Berpengalaman minimal 5 tahun di bidang audit keuangan
  • Memiliki sertifikat minimal diklat audit tingkat II / QIA / CIA
  • Usia maksimal 45 tahun per 31 Desember 2019
  • Memiliki kemampuan berbahasa asing minimal bahasa Inggris
  • Cermat dan teliti
  • Menguasai komputer dan memiliki analisa tinggi
  • Mampu beradaptasi dengan lingkungan baru, bekerja secara tim dan menjalin hubungan baik dengan pihak internal maupun eksternal perusahaan
  • Disiplin, jujur, siap bekerja keras dan bertanggungjawab
  • Sehat dan tidak buta warna
  • Bersedia ditempatkan diseluruh kantor PT. PELNI (Persero)

Pemeriksa Pratama TI
Posisi : Pemeriksa Pratama - TI
Bagian : Satuan Pengawas Intern (SPI)
Kualifikasi :
  • Pria / Wanita
  • Pendidikan S1 Teknologi Informasi / Akuntansi Komputer / Sistem Informasi
  • Akreditasi jurusan minimal B
  • IPK minimal 2,8
  • Berpengalaman minimal 5 tahun di bidang audit komputer
  • Memiliki sertifikat minimal diklat audit tingkat II / CISA
  • Usia maksimal 45 tahun per 31 Desember 2019
  • Memiliki kemampuan berbahasa asing minimal bahasa Inggris
  • Cermat dan teliti
  • Menguasai komputer dan memiliki analisa tinggi
  • Mampu beradaptasi dengan lingkungan baru, bekerja secara tim dan menjalin hubungan baik dengan pihak internal maupun eksternal perusahaan
  • Disiplin, jujur, siap bekerja keras dan bertanggungjawab
  • Sehat dan tidak buta warna
  • Bersedia ditempatkan diseluruh kantor PT. PELNI (Persero)


Registrasi dibuka pada tanggal 12-20 Februari 2019
Pendaftaran melalui situs resmi https://rekrutmen.pelni.co.id.
Seluruh proses rekrutmen PT. PELNI (Persero) tidak dipungut biaya dan berhati-hatilah terhadap PENIPUAN yang mengatasnamakan rekrutmen PT. PELNI (Persero).
Keputusan panitia bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.
Perhatian: Kami tidak pernah meminta biaya dalam bentuk apapun, Rekrutmen Lowongan Kerja Tidak dikenakan Biaya Apapun! GRATIS!

Comments
Harapan Kami
Semoga Kamu Cepat dapat Pekerjaan ya
Amin