Rekrutmen Tenaga Kerja PT Bhanda Ghara Reksa (Persero) 2019
Rekrutmen.NET - Beberapa pencari kerja sering bingung karena memilih pekerjaan dengan gaji besar atau pekerjaan sesuai hobi? coba pilihlah pekerjaan yang sesuai dengan minat. kenapa? karena jika kamu berada di dunia yang kamu sukai dan mengerjakan hal yang anda minati maka pasti perjalanan karier dan proses berkembangnya lebih cepat menanjak karena kamu bekerja dengan passion. Mungkin gajinya sekarang mungkin lebih rendah, tapi lambat laun penghasilanmu akan mengikuti. benar tidak? Ada beberapa perusahaan atau industri yang standar gajinya tidak akan setinggi yang lain. Jadi saat memilih pekerjaan, anda harus memakai logika juga, kamu harus hitung kebutuhan dan berapa yang kamu perlukan untuk bertahan hidup sehari-hari, dan pastikan pekerjaan yang kamu ambil, penghasilannya bisa memenuhi kebutuhan kamu. tapi ada hal lain juga selain gaji, yang perlu menjadi pertimbang yaitu suasana kerja. Meski kamu berada di industri yang kamu suka, jika lingkungan kerjanya tak nyaman, maka kamu tidak bahagia. maka anda memang harus memiliki bidang yang sesuai dengan minat kamu dan lingkungan kerja yang baik, kalau kamu ada di dunia yang kamu sukai dan mengerjakan hal yang kamu cintai maka semuanya akan baik-baik saja. informasi lowongan kerja yang akan kami berikan berikut ini berasal PT Bhanda Ghara Reksa (Persero) yang merupaka perusahaan BUMN yang berdiri pada tanggal 11 April 1977 berdasarkan Peraturan Pemerintah No. 26 tahun 1976. BGR turut mengemban misi menunjang kebijaksanaan pemerintah dan membantu pelaku bisnis dan industri, khususnya di bidang penyelenggara jasa penyewaan dan pengelolaan gudang serta proses pengiriman barang dengan memperhatikan prinsip-prinsip pengelolaan usaha yang sehat dan undang-undang perseroan terbatas. saat ini PT Bhanda Ghara Reksa (Persero) membuka lowongna kerja terbaru, berikut informasinya :
PT Bhanda Ghara Reksa (Persero), Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang bergerak di bidang jasa logistik, kembali membuka kesempatan berkarir untuk mengisi posisi:
Jika anda berminat, silakan melakukan pendaftaran dapat dilakukan secara online.
recruitment@bgrindonesia.co.id
dengan subject Nama_Posisi
Rekrutmen BGR Logistics tidak dikenakan biaya selama proses seleksi & tidak bekerja sama dgn agen manapun.
Batas pendaftaran 23 mei 2019.
PT Bhanda Ghara Reksa (Persero), Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang bergerak di bidang jasa logistik, kembali membuka kesempatan berkarir untuk mengisi posisi:
Staf Payroll
Persyaratan:- Pendidikan S1 Ekonomi, MSDM, Akuntasi
- IPK min 3.25
- Jenis kelamin Laki-laki
- Usia maksimal 27 tahun
- Memiliki pengalaman sebagai payroll.
- Lebih disukai memiliki memiliki brevet A dan B
- Mampu menghitung pph21
- Detail, Rapi dan bertanggung jawab
HRIS Staff
Persyaratan:- Pendidikan S1 Psikologi, Teknik Sipil, IT
- IPK min. 3.00
- Jenis kelamin Laki-laki
- Pengalaman minimal 1 tahun
- Memiliki pengetahuan dan pemahaman mengenai HRIS
- Mampu menggunakan aplikasi Ms Excel
- Detail, teliti dan tahan terhadap tekanan.
OD Staff
Persyaratan:- Pendidikan S1 Teknik Sipil, Psikologi, MSDM
- IPK minimal 3.25
- Jenis kelamin Laki-laki
- Pengalaman minimal 1 tahun
- Memiliki pengetahuan dan skill sesuai diutamakan memiliki sertifikat OD
- Mampu bekerja dengan presure
- Memiliki daya analisa yang tinggi
- Mahir mengoperasikan komputer dan aplikasi Ms.Visio
Training Staff
Persyaratan:- Pendidikan S1 Psikologi, MSDM
- IPK min. 3.25
- Jenis kelamin Laki-laki
- Pengalaman minimal 1 tahun
- Mampu membuat TNA
- Mampu membuat rencana training
- Paham mengenai konsep CBHRM
- Team Player
Jika anda berminat, silakan melakukan pendaftaran dapat dilakukan secara online.
recruitment@bgrindonesia.co.id
dengan subject Nama_Posisi
Rekrutmen BGR Logistics tidak dikenakan biaya selama proses seleksi & tidak bekerja sama dgn agen manapun.
Batas pendaftaran 23 mei 2019.
Mau Cepat Kerja? Buruan follow akun media sosial lowongan kerja di bawah ini
- Tiktok Loker
- Telegram Loker
- Semakin Cepat dapat informasinya semakin cepat dapat kerjanya.