Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Lowongan Kerja Operator PT Honda Prospect Motor Februari 2021

 

Rekrutmen.NET - PT Honda Prospect Motor yang merupakan Agen Tunggal Pemegang Merk Mobil Honda di Indonesia sedang membuka lowongan kerja untuk banyak posisi.Hadirnya perusahaan ini sebagai ATPM, PT Honda Prospect Motor menjadi perushaaan satu-satunya yang memiliki hak dalam mengimpor, merakit dan membuat kendaraan bermerk Honda di Indonesia. Beberapa Produk Honda yaitu sebagai berikut Honda Jazz, Honda CR-V, Honda Civic, Honda Brio, Honda Accord, Honda City dan Honda Odyssey dimana sudah dipasarkan di seluruh Indonesia. Saat ini memiliki lebih dari 85 dealer yang tersebar di seluruh Indonesia.





Pada kesempatan yang baik ini PT Honda Prospect Motor memberi peluang kepada anda yang ingin berkarir di PT Honda Prospect Motor sebagai berikut:
Posisi:

OPERATOR (KHUSUS ALUMNI)

  • Bertugas dalam menjalankan proses produksi, perawatan mesin dan equipment yang ada, kegiatan administratif, atau mengemudikan mobil, sesuai dengan poin kerja masing-masing

Kualifikasi:

  • Pria
  • Pendidikan SMA/SMK Sederajat (sudah lulus)
  • Usia 18-20 tahun
  • Tinggi badan minimal 166 cm; berat badan ideal
  • Tidak memiliki gangguan penglihatan
  • Nilai rata-rata rapor minimal 7
  • Bagi calon pelamar yang mampu mengoperasikan Ms. Excel/mampu mengendarai mobil (memiliki SIM A) dipersilahkan untuk mendaftar


Bagi Anda yang berminat, silahkan melakukan pendaftaran secara online: Pendaftaran Rekrutmen ini tidak dikenakan biaya apapun. Hanya pelamar yang memenuhi syarat diproses.